Sabtu, 03 September 2016

English Camp

Share & Comment


English House (Asrama)

English House adalah Program Bahasa Inggris yang berbasis Asrama atau Home stay dimana setiap hari mengunakan Bahasa inggris selama 24 Jam agar peserta semakin lancar dan terbiasa dalam berkomunikasi sesuai dengan pepatah “ Bisa karena Terbiasa” Di lingkungan Asrama peserta di bimbing oleh Tutor Pendamping yang memudahkan dalam membantu kesulitan peserta selama tinggal di Asrama.

Program ini sangat sesuai untuk teman-teman yang ingin lebih mengasah kemampuan dalam Speaking. Program camp dilakukan 2x sehari diwaktu pagi hari untuk Memperlancar Kosa kata dan Malam hari untuk Program English Conversation

Fokus Belajar :
Vocabulary, English Conversation

Durasi Pertemuan :
6x Pertemuan           : Senin – Sabtu
Program Camp         : Pagi dan Malam

Biaya :

Rp. 350.000,-
(1 Bulan)


Rp.200.000,-
(2 Minggu)

Pendaftaran
Setiap Hari 

Fasilitas
 Camp (Televisi, Kipas Angin, Air Mineral, Dapur)
 Wifi

Tags: , , ,

Written by

EFS adalah salah satu Lembaga Kursusan yang di kampung Inggris Pare yang menyelenggarakan program pendidikan Bahasa Inggris sesuai dengan minat dan kemampuan.

1 komentar:

  1. Admin EfS di Instagram,mau melayani Chatt lwt dm dgn ramah ramah,jujur,melayani dgn baik.sy emaknya bingung cari yg terbaik untuk anaknya, smg ALLOH mempermudah dan memberikan tempat yg terbaik untuk anakku ,Aamiin....

    BalasHapus

 

Kenapa harus EFS Pare?

belajar bahasa inggris di EFS pare mengunakan metode percepatan dengan sistem intens antara tutor dan peserta. tutor memiliki tanggung jawab penuh terhadap peserta selama 24 jam berbicara bahasa inggris monitoring maupun controlling mengenai segala permasalahan dan membantu mengatasi kendala dalam belajar bahasa inggris selama tinggal dipare. tidak hanya belajar bahasa inggris yang akan didapatkan tetapi juga soft skill diantaranya leadership, mental bloking, team work, english preuneurship, dll. so tunggu apalagi LET'S JOIN US...!!!
Copyright © English For Skill - Pare - Kediri | Designed by Templateism.com